Pemrograman Google Maps API



Sekedar berbagi untuk sahabat media cyber...
kali ini saya akan berbagi sebuah tutorial menampilkan peta dengan google maps API

sebelum melangkah lebih jauh apa itu google map.??

Google Maps adalah layanan gratis Google yang cukup popular. Anda dapat menambahkan fitur Google Maps dalam web Anda sendiri dengan Google Maps API. Google Maps API adalah library JavaScript. Menggunakan/memprogram Google Maps API sangat mudah. Yang Kalian  butuhkan adalah pengetahuan tentang Php My sql  dan JavaScript, serta koneksi Internet.

Dengan menggunakan Google Maps API Anda dapat menghemat waktu dan biaya Anda untuk membangun aplikasi peta digital yang handal, sehingga anda dapat focus hanya pada data-data Anda.


Menggunakan Google Maps API

Langkah menulis program Google Map API adalah sebagai berikut.
1.   Memasukkan Maps API JavaScript ke dalam Tag Php kita.
2.   Membuat element div dengan nama map_canvas untuk menampilkan peta.
3.   Membuat database untuk  menampilkan Google maps Api
4.   Membuat fungsi koneksi dari database 
5.   membuat fungsi ambil data dari database dengan method GET

Untuk tampilan nya bisa dilihat gambar dibawah ini.






saya harap sahabat media cyber sudah mengerti bahasa pemrograman php dan sudah paham bagaimana menjalankan program sederhana ini di komputer kalian..

Kalian bisa mendownload source kode nya Disini
dan data base nya Disini



NB: Cara dowload







Post a Comment

Previous Post Next Post